🔅Solved: Cara Mengatasi Web Browser yang Selalu Minta Login Akun

ferryops

Ferry Ananda Febian

Posted on November 20, 2023

🔅Solved: Cara Mengatasi Web Browser yang Selalu Minta Login Akun

Buat teman-teman yang baru install browser dan beberapa kali coba buka tutup aplikasi di web tersebut, mungkin heran kenapa sih aplikasi ini selalu minta login? sekali dua kali mungkin gak masalah, tapi jika setiap kali buka browser selalu minta login akun tentu akan sangat merepotkan.

Di artikel ini saya akan sharing bagaimana cara mengatasi web browser yang selalu minta login akun.

Solusi

Solusi dari masalah diatas adalah cookies yang selalu terhapus ketika aplikasi ditutup, hal yang dapat dilakukan adalah memastikan bahwa browser tidak menghapus cookies, sebagai contoh disini saya menggunakan browser firefox.

Pastikan pada bagian delete cookies and site when firefox is closed tidak dicentang.

Apa itu Cookies ?

Cookies atau kuki adalah file kecil yang disimpan oleh browser pada perangkat yang kita gunakan. Cookies berguna untuk menyimpan informasi tertentu terkait penggunaan dan interaksi kita dengan situs web yang dikunjungi.

Oke jadi sudah jelas ya, masalah web browser yang selalu minta login akun karena cookies pada browser terhapus.

💖 💪 🙅 🚩
ferryops
Ferry Ananda Febian

Posted on November 20, 2023

Join Our Newsletter. No Spam, Only the good stuff.

Sign up to receive the latest update from our blog.

Related